Industrial Engineering'15

Minggu, 06 Desember 2015

Adil

Pernahkah kalian merasa dicurangi? atau pernah kah kalian meraasa jika hak yang kalian dapat tidak sesuai? jika pernah mungkin kalian mengalami namanya ketidakadilan. Sebagai manusia pasti akan ada kondisi dimana kita bertindak sebagai orang ketiga yang bersikap atas suatu masalah. Tindakan manusia tersebut akan terbilang adil apabila porsi solusi yang diberikan sama. Sikap adil sangat diperlukan dalam kehidupan untuk menjamin kesetaraan sosial. 

Dalam dunia kerja pun sikap adil sangat diperlukan karena akan memberi dampak pada karyawan di tempat itu bekerja. Memiliki sikap adil sangat bermanfaat dan akan membawa anda menuju kesuksesan. Dengan memiliki sikap ini terus menerus anda akan terbiasa dalam bersikap adil di keseharian anda dan tentu saja akan memberikan dampak positif bagi anda maupun lingkungan anda. 

Jadikan sikap adil sebagai kebiasaan anda, Dengan begitu anda sudah satu langkah menuju kesuksesan di depan anda. Sekian, terima kasih.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar